Information
Minggu, 06 Juli 2014

Membuat Pesan Pembuka Spesial Ramadhan

Ketika memasuki waktu-waktu istimewa seperti memasuki bulan Ramadhan, Hari Raya Idul Fitri, Tahun Baru dan lain-lain biasanya para admin blog membuat pesan-pesan khusus untuk para pengunjungnya. Banyak macam dan cara yang digunakan untuk menampilkan pesan-pesan tersebut. Mulai dengan tulisan menggunakan marquee, dialog box, banner, dan lain-lain.
Kali ini saya akan share cara membuat pesan pembuka ketika masuk blog dengan background yang menutupi seluruh tampilan blog dengan tombol untuk menghilangkannya seperti pada gambar di bawah atau silahkan coba pada demonya.
Bagi yang ingin mencobanya silahkan copy kode-kode di bawah ini.
Kode CSS
#welcomebox {position:fixed;top:5%;left:50%;width:70%;margin-left:-35%;z-index:1000000;text-align:center;}
#welcomebox p{color:#fff;font-size:150%;line-height:1.6em;margin:-5px 0 50px;}
.welcomeclose {background:#bbb;color:#111;border-radius:3px;padding:4px 10px;text-align:center;margin:0 auto;cursor:pointer;display:inline;}
.welcomeclose:hover {background-color:#aaa}
#welcomeoverlay {position:fixed !important;position:absolute; z-index:999999;top:0px;right:0px;bottom:0px;left:0px;background:#005629 url(https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEgrHH9LptJwa-J-ckdb1fBnJ0g-Z_ob6PL1VtWKWVf8Y97CbKDGNHC5gSMY8O4PCjEwM6HXsCu8J5K0Nk5OtEX9gi5IXxYjJKA9qfQB7AHtqFU6uunFLNY37j4q1wGOzVxyxHHaoBjfhOSe/s1600/Wallpaper.jpg) no-repeat top center;}
Untuk background-nya bisa Anda ganti dengan gambar Anda sendiri, silahkan gunakan gambar dengan dimensi yang besar namun usahakan memiliki size yang kecil (di bawah 100kb) agar tidak terlalu mengganggu loading blog.
Kode HTML
Simpan tepat di bawah kode <body>
<div id='welcomeoverlay'/>
<div id='welcomebox'>
    <p>&#8220;Marhaban Ya Ramadhan&#8221;<br/>
      Saya, Erik S selaku admin ERIKPLUS mengucapkan<br/>
&quot;Selamat menunaikan ibadah puasa,<br/>
semoga kita selalu diberkahi di bulan yang penuh mahrifah ini...amin.&quot;</p>
    <div class='welcomeclose' onclick='document.getElementById(&quot;welcomebox&quot;).style.display=&quot;none&quot;;welcomeoverlay.style.display=&quot;none&quot;;'>Continue Reading &#8594;</div>
  </div>
Ganti huruf yang berwarna merah dengan nama anda dan nama blog anda . Untuk pesannya silahkan sesuaikan dengan keinginan Anda. Selamat mencoba...

6 komentar Add Comments

izin coba gan :D thanks tutor nya

Wih keren nih
nice post :-bd

Oke Dicoba dulu gan :)

Terima kasih gan :) Sering berkunjung ya :)

wih keren gan, ijin pasang di blog sya ya

Thanks gan . Silahkan segera pasang ya gan :)

Gunakan sebagai Anonymous jika kamu tidak memiliki akun apapun.
Mohon agar tidak berkomentar "Link Aktif"
Terima Kasih Telah Berkunjung...

Konversi KodeOut Of TopicEmoticon

Terima kasih telah berkomentar